Senin, 05 November 2012

HARDISK EKSTERNAL MINTA DI FORMAT

Sudah beberapa hari ini, hardisk eksternal saya bermasalah karena setiap kali dicolokin ke PC ataupun dicolokin di Laptop selalu minta diformat terus sehingga jika kita membuka My Computer maka Nama yang Seharusnya dari Hardisk tersebut tidak kelihatan, malah yang muncul ada Tulisan Local Disk (...), dan setiap kita mengklik nya langsung error.


Solusinya adalah ketikan di command prompt berikut


Sedang proses...



Hasil proses atau finish.


Barulah terdeteksi hardisk eksternalnya, Itupun harus menunggu proses identifikasi file yang sangat lama (semalaman) sampai hardisk bisa pulih kembali.

Beberapa hal yang mungkin menjadi penyebab, kenapa hardisk eksternal bisa seperti itu:
 Hardisk saya simpan ditempat tanpa ada pengaman dari getaran
 Sering melepas kabel USB tanpa mengikuti prosedur yang benar, langsung cabut dari komputernya.

1 komentar: